Daftar Klarifikasi Terbaru
Rabu, 20 Nov 2024
[HOAKS] - RAMUAN DAUN SEMBUNG DAPAT MENYEMBUHKAN PENYAKIT LIVER
Beredar sebuah unggahan video di media sosial Facebook yang mengklaim bahwa ramuan rebusan daun sembung dapat menyembuhkan penyakit liver. ...
Rabu, 20 Nov 2024
[HOAKS] - PRESIDEN PRABOWO SERUKAN WAJIB MILITER BAGI PUTRA PUTRI INDONESIA
Beredar informasi di media sosial X tentang Presiden Probowo Subianto mempertanyakan apakah rakyat menyetujui jika putra dan putrinya mengikuti wajib militer ag...
Rabu, 20 Nov 2024
[HOAKS] - BRICS LUNCURKAN MATA UANG PENGGANTI USD DENGAN CANTUMKAN BENDERA INDONESIA
Beredar informasi di media sosial Facebook tentang mata uang BRICS baru diluncurkan pada KTT BRICS di Rusia untuk menggantikan dolar Amerika. Pada bagian depan ...
Rabu, 20 Nov 2024
[HOAKS] - LOWONGAN PEKERJAAN ANALIS DAN ASISTEN TENAGA AHLI KEMENTERIAN PPN/ BAPPENAS
Beredar informasi di media sosial Facebook mengenai open recruitment di Kementerian PPN/ Bappenas untuk Analis dan Asisten Tenaga Ahli dengan gaji pokok sebesar...
Selasa, 19 Nov 2024
[HOAKS] - BILL GATES AKAN DIADILI DI BELANDA AKIBAT VAKSIN COVID-19
Beredar unggahan di Facebook informasi mengenai pendiri Microsoft sekaligus filantrop Bill Gates akan diadili di Belanda. ...
Selasa, 19 Nov 2024
[HOAKS] - MENGGOYANGKAN PUNGGUNG BAGIAN KANAN MERUPAKAN PERTOLONGAN PERTAMA SAAT TERKENA ANGIN DUDUK
Beredar sebuah unggahan video di media sosial Facebook yang diklaim merupakan pertolongan pertama saat terkena angin duduk dengan cara menggoyangkan punggung ...
Selasa, 19 Nov 2024
[HOAKS] - HURUF M PADA LOGO MCD, MARATHON, DAN M&M'S MERUPAKAN SIMBOL ILLUMINATI
Beredar video di Instagram yang disertai dengan narasi bahwa huruf M yang dicetak besar dalam brand MCD (MCDonald’s), Marathon dan M&M’s adala...
Jumat, 15 Nov 2024
[HOAKS] - LAGU INDONESIA RAYA AKAN DIGUNAKAN UNTUK PEMBUKAAN PIALA DUNIA 2026
Beredar sebuah unggahan video di media sosial Thread dengan informasi bahwa lagu Indonesia Raya akan digunakan untuk pembukaan Piala Dunia 2026. ...
Jumat, 15 Nov 2024
[HOAKS] - VIDEO HEWAN HASIL KLONING GABUNGAN BABI DAN SAPI DI TIONGKOK
Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang menampilkan hasil kloning gabungan sapi dan babi, yang berhasil dilakukan oleh peneliti di Tiongkok....