Daftar Klarifikasi Hoaks
Manipulasi Konten (Manipulated Content)
-
[HOAKS] - CRISTIANO RONALDO MENERTAWAKAN KEKALAHAN ARGENTINA DARI ARAB SAUDI DI PIALA DUNIA 2022
Selasa, 29 Nov 2022 Berita Admin
Beredar sebuah video yang mengklaim mengenai Cristiano Ronaldo menertawakan kekalahan Argentina saat melawan Arab Saudi. ...
-
[HOAKS] - VIDEO KPK MENYITA SELURUH HARTA KEKAYAAN MENDAGRI TITO KARNAVIAN
Kamis, 24 Nov 2022 Berita Admin
Beredar sebuah video di media sosial Youtube tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita harta milik Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian karen...
-
[HOAKS] - RUSIA MEMBELA INDONESIA DAN MENGEBOM AUSTRALIA KARENA KONFLIK PULAU PASIR
Jumat, 18 Nov 2022 Berita Admin
Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang memperlihatkan orang-orang berlarian di dalam dan luar ruangan. Diklaim, orang-orang dalam video tersebut a...
-
[HOAKS] - RIBUAN PASUKAN MILITER RUSIA TIBA DI NTT DEMI MEMBELA INDONESIA MELAWAN AUSTRALIA
Rabu, 16 Nov 2022 Berita Admin
Beredar postingan video di Facebook yang menyatakan bahwa pihak militer Rusia sudah tiba di Nusa Tenggara Timur (NTT) untuk membela Indonesia atas polemik Pul...
-
[HOAKS] - KPK GELEDAH KANTOR JAKPRO DAN TEMUKAN PULUHAN MILIAR RUPIAH TERKAIT FORMULA E
Rabu, 16 Nov 2022 Berita Admin
Beredar konten video yang menyatakan bahwa pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pengeledahan paksa di kantor PT Jakarta Propertindo (JakPro) dan m...
-
[HOAKS - BUNTUT KONFLIK PULAU PASIR, TIGA NEGARA BERSATU DESAK INDONESIA SERANG AUSTRALIA
Senin, 14 Nov 2022 Berita Admin
Beredar postingan video di Facebook yang mengklaim ada tiga negara yang mendesak Indonesia untuk menyerang Australia. Alasan desakan itu adalah terkait konfli...
-
[HOAKS] - KARYAWAN TWITTER MENDEMO ELON MUSK DAN MENDESAKNYA UNTUK MUNDUR
Jumat, 11 Nov 2022 Berita Admin
Beredar unggahan foto sejumlah orang di jalanan yang diklaim sebagai karyawan Twitter yang sedang melakukan demo kepada pemilik baru Twitter, Elon Musk. ...
-
[HOAKS] - CEGAH PUTIN KE KTT G20 BALI, AMERIKA SERIKAT SIAPKAN PESAWAT PENGEBOM DAN KAPAL INDUK DI NTT
Jumat, 11 Nov 2022 Berita Admin
Beredar postingan video di Facebook yang diklaim sebagai informasi mengenai pihak Amerika Serikat mengirimkan pesawat bomber nuklir dan kapal induknya ke Nusa...