Daftar Klarifikasi Hoaks
-
[HOAKS] - ADA WARGA POSITIF COVID-19, WILAYAH RT 02 RW 05 KELURAHAN TANJUNG BARAT DI LOCKDOWN
Jumat, 26 Jun 2020 Berita Admin
Beredar pesan berantai melalui aplikasi Whatsapp yang berisi tentang adanya warga RT.002 RW 05 Gang Swadaya IIA dan Gang H. Djaani Kelurahan Tanjung Barat yang positif Covid-19 sehingga dilakukan karantina wilayah (lockdown) di wilayah tersebut. ...
-
[HOAKS] - TIDAK ADA ORANG YANG MENINGGAL MURNI KARENA COVID-19
Rabu, 17 Jun 2020 Berita Admin
Beredar sebuah pesan berantai di Aplikasi WhatsApp yang menjelaskan tentang informasi seputar penyakit yang disebabkan oleh virus corona SARS-CoV-2 (COVID-19). Pesan itu menguraikan penjelasan tentang rapid test, Polymerase Chain Reaction (PCR), dan klaim bahwa tidak ada orang yang meninggal murni karena virus corona. ...
-
[HOAKS] - MINYAK KAYU PUTIH CEGAH CORONA DAN HAMBAT REPLIKASI COVID-19
Jumat, 12 Jun 2020 Berita Admin
Beredar pesan berantai melalui aplikasi Whatsapp yang berisi tentang kesaksian anak Prof. Idrus Paturusi, dr. Indrianti Idrus, Sp. KK tentang khasiat minyak kayu putih yang terbukti berkhasiat mencegah dan mengobati penyakit Covid19. ...
-
[HOAKS] - DINAS IMIGRASI TAHAN 300 ORANG WN CHINA ILEGAL PEMBAWA 3000 SENJATA API DI BANDARA SOETTA
Senin, 08 Jun 2020 Berita Admin
Beredar narasi bahwa pihak Dinas imigrasi menahan sebanyak 300 Warga Negara Asing (WNA) asal China yang membawa 3000 senjata api (senpi) serta 5000 peluru di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, Banten. ...
-
[HOAKS] - DAFTAR TEMPAT KULIAH GRATIS DAN IKATAN DINAS 2020
Senin, 08 Jun 2020 Berita Admin
Beredar pesan berantai melalui aplikasi WhatsApp yang menginformasikan daftar tempat kuliah gratis dengan ikatan dinas 2020. Pesan mencantumkan daftar nama 23 perguruan tinggi ikatan dinas dan beasiswa, beserta alamat dan website....
-
[HOAKS] - COVID-19 HANYA FLU BIASA DAN SEBUAH REKAYASA UNTUK MENCARI KEUNTUNGAN
Kamis, 04 Jun 2020 Berita Admin
Beredar pesan berantai melalui aplikasi WhatsApp yang menginformasikan bahwa Covid-19 hanya flu biasa dan merupakan hasil rekayasa untuk mencari keuntungan. ...
-
[HOAKS] - ANIES PERPANJANG PSBB DI JAKARTA HINGGA 18 JUNI
Rabu, 03 Jun 2020 Berita Admin
Beredar url/link pemberitaan di media sosial yang menyatakan bahwa Gubernur Anies Baswedan akan kembali melakukan perpanjangan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) selama 14 hari ke depan mulai tanggal 5 Juni hingga 18 Juni. Dalam berita tersebut dijelaskan bahwa keputusan tersebut tertuang dalam Keputusan Gubernur (Kepgub) DKI Jakarta Nomor 412 Tahun 2020. ...
-
[HOAKS] - DEMI BISNIS, RUMAH SAKIT MENYOGOK KELUARGA ALMARHUM PASIEN SAKIT JANTUNG UNTUK DIJADIKAN KORBAN COVID-19
Rabu, 03 Jun 2020 Berita Admin
Beredar pesan berantai melalui aplikasi WhatsApp yang menginformasikan bahwa bisnis rumah sakit telah terbongkar. Rumah Sakit Pancaran Kasih di Manado disebut memberikan uang sogokan kepada keluarga pasien orang Wonasa yang sakit jantung dan meninggal dunia dengan uang pecahan Rp. 50 ribu sebanyak Rp. 9 juta, agar pasien yang meninggal tersebut dijadikan korban Covid-19....
-
[HOAKS] - ITALIA AKHIRNYA MENEMUKAN OBAT UNTUK CORONA VIRUS
Rabu, 27 Mei 2020 Berita Admin
Beredar pesan melalui aplikasi WhatsApp yang dengan judul "Di ItaIia Obat untuk Coronavirus Akhirnya Ditemukan". Dalam pesan tersebut disampaikan bahwa penyebab kematian pada pasien Covid-19 bukan disebabkan oleh virus, tetapi dari bakteri. ...