Daftar Klarifikasi Hoaks
Konten/Informasi Sesat (Misleading Content)
-
[HOAKS] - DOKTER KANADA MENGAITKAN PENGUAT COVID-19 DENGAN RISIKO INFEKSI YANG LEBIH TINGGI
Rabu, 23 Agu 2023 Berita Admin
Beredar sebuah unggahan di media sosial Facebook yang menginformasikan bahwa terdapat dokter Kanada, Charles Hoffe, mengaitkan penggunaan penguat COVID-...
-
[HOAKS] - KONSUMSI IKAN MUJAIR DAN NILA BERBAHAYA
Selasa, 22 Agu 2023 Berita Admin
Beredar sebuah video di media sosial Tiktok yang mengklaim konsumsi ikan mujair dan ikan nila berbahaya....
-
[HOAKS] - PEMBERIAN OBAT CACING MERK ALBENDAZOLE DI SEKOLAH UNTUK DEPOPULASI
Rabu, 16 Agu 2023 Berita Admin
Beredar informasi di media sosial Facebook bahwa obat cacing merk albendazole yang diberikan kepada anak-anak secara gratis di sekolah berbahaya dan bertujuan u...
-
[HOAKS] - PENERIMA VAKSIN COVID-19 DIANJURKAN CEK KESEHATAN JANTUNG DAN DARAH
Rabu, 16 Agu 2023 Berita Admin
Beredar informasi di media sosial Twitter bahwa bagi masyarakat yang sudah vaksin Covid-19 berbasis mRNA disarankan untuk melakukan serangkaian tes kesehatan, s...
-
[HOAKS] - VIDEO DEMONSTRASI MAHASISWA TUNTUT PRESIDEN JOKOWI TURUN
Rabu, 16 Agu 2023 Berita Admin
Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang diklaim bahwa video tersebut adalah aksi demonstrasi mahasiswa yang menuntut Presiden Jokowi untuk turun da...
-
[HOAKS] - MENEPUK TELAPAK TANGAN DENGAN SENDOK DAPAT SEMBUHKAN KESEMUTAN DAN STROKE
Rabu, 16 Agu 2023 Berita Admin
Beredar unggahan video di media sosial Facebook yang menginformasikan bahwa menepuk telapak tangan dengan sendok dapat menghilangkan kesemutan dan stroke....
-
[HOAKS] - KLAIM PENEMUAN PELURU TAJAM SAAT DEMO BURUH 10 AGUSTUS
Senin, 14 Agu 2023 Berita Admin
Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang mengklaim bahwa ditemukan peluru tajam selama aksi demonstrasi buruh pada 10 Agustus 2023. ...
-
[HOAKS] - BAHAYA PENGGUNAAN GALON GUNA ULANG
Senin, 14 Agu 2023 Berita Admin
Beredar sebuah unggahan video di media sosial X yang menginformasikan adanya bahaya dalam penggunaan galon guna ulang. Video tersebut menyatakan bahwa penggun...