Daftar Klarifikasi Hoaks
Konten/Informasi Sesat (Misleading Content)
-
[HOAKS] - WHO MENETAPKAN PEPAYA SEBAGAI BUAH DENGAN GIZI TERTINGGI
Senin, 11 Jul 2022 Berita Admin
Beredar di aplikasi Whatsapp yang menyebutkan bahwa Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menetapkan buah pepaya sebagai buah dengan nilai gizi tertinggi. ...
-
[HOAKS] - BERKAT PRESIDEN JOKOWI, BENDERA INDONESIA DAN UKRAINA BERKIBAR DI KONSER SCORPION
Kamis, 07 Jul 2022 Berita Admin
Beredar sebuah video yang menunjukkan dua buah bendera dibentangkan oleh sekumpulan penonton di tengah konser musik. Diklaim, bendera yang dibentangkan merupa...
-
[HOAKS] - RIBUAN TENTARA JERMAN MENJADI MUALAF
Rabu, 06 Jul 2022 Berita Admin
Sebuah informasi melalui media sosial Facebook tentang adanya 4000 tentara di Jerman yang masuk Islam. Informasi tersebut diambil dari artikel dari tautan situs...
-
[HOAKS] - MENCUCI MUKA DENGAN PASTA GIGI AMPUH HILANGKAN JERAWAT
Selasa, 05 Jul 2022 Berita Admin
Beredar informasi di media sosial Facebook yang mengklaim bahwa mencuci muka dengan pasta gigi merek Pepsodent dapat menghilangkan jerawat....
-
[HOAKS] - BERKUMUR BENSIN BERGUNA UNTUK SEMBUHKAN SAKIT GIGI
Selasa, 05 Jul 2022 Berita Admin
Beredar sebuah video melalui aplikasi Snack Video yang menyatakan bahwa untuk menyembuhkan sakit gigi cukup mudah yakni dengan berkumur menggunakan bensin....
-
[HOAKS] - VAKSIN CACAR MENYEBABKAN INFEKSI AIDS DI AFRIKA
Senin, 04 Jul 2022 Berita Admin
Beredar di media sosial Facebook informasi yang bahwa WHO telah menyuntikkan 50 juta dosis vaksin kepada orang Afrika pada 11 Mei 1987. Disebutkan, pemberian ...
-
[HOAKS] - LARANGAN MEMAKAN DAGING KARENA ADANYA PENYAKIT BARU
Senin, 04 Jul 2022 Berita Admin
Beredar sebuah unggahan di media sosial Facebook dengan narasi ajakan agar jangan makan daging karena ada penyakit baru yakni penyakit mulut dan kuku (PMK). ...
-
[HOAKS] - PENGUNGKAPAN EFEK 1.291 EFEK SAMPING VAKSIN COVID-19
Senin, 04 Jul 2022 Berita Admin
Beredar informasi melalui media sosial Facebook yang membagikan dokumen Pfizer yang diklaim berisikan 1.291 efek samping dari vaksin Covid-19....